Indonesia memiliki banyak sekali budaya hingga dikenal sampai luar negri,dalam budaya Indonesia pasti memiliki sejarah dan nilai luhur yang terkandung dalam budaya nya salah satunya dari Bali yaitu Tari Kecak.Tari kecak adalah tarian yang berasal dari Bali,Indonesia.Tari Kecak diciptakan oleh Wayan Limbak dan pelukis dari Jerman bernama Walter Spies pada tahun 1930.
(https://geti.id/tari-kecak-kesenian-tradisional-kebanggaan-masyarakat-bali/)
Tari kecak biasanya digunakan sebagai upacara penyambutan tamu, maupun upacara keagamaan,salah satu ciri dari Tari kecak adalah Pakaian untuk melaksanakan tradisi tersebut dengan memakai penutup kain kotak kotak hitam putih selain itu ketika mereka melakukan tarian itu mereka berbunyi "Cak,cak,cak" dan mengangkat kedua tangan nya dengan di iringi gamelan,dalam melakukan tari kecak mereka para lelaki bali duduk membentuk lingkaran biasanya dengan jumlah 50 hingga 150 orang dan tengahnya ada penari perempuan.
Selain Tari Api atau Tari Cak, Tari Kecak juga dikenal dengan sebutan Tari Sanghyang yang ditampilkan ketika adanya upacara keagamaan.(https://www.gramedia.com/literasi/sejarah-asal-tari-kecak/#Asal_Tari_Kecak)
